RUMAH UNIK YANG BIKIN KAGUM
2 min readKEMBARPRO99.NET – RUMAH UNIK YANG BIKIN KAGUM Rumah merupakan tempat singgah paling nyaman bagi manusia. Seiring perkembangannya. Saat ini rumah tidak hanya berfungsi sebagai tempat berlindung atau beristirahat saja, tapi lebih dari itu. Rumah juga bisa menjadi identitas bagi sang pemiliknya. Tak heran muncul banyak desain atau rancangan rumah. Tak sedikit orang yang kemudian berani keluar jalur dengan membangun rumah yang memiliki desain unik dan tak biasa. Banyak pula yang membuat atau mendesain sendiri dengan gaya yang terbilang unik,
RUMAH TERBALIK
Rumah unik dengan desain terbalik 180 derajat ini satu tahun belakangan tengah menjadi tren. Tak hanya di luar negeri, di Indonesia pun sudah banyak yang membangun rumah unik satu ini. Rumah unik ini dibangun oleh arsitek dari Polandia bernama Daniel Czapiewski. Kala itu, pembangunan rumah unik ini bertujuan sebagai ungkapan terhadap berakhirnya era komunis di Polandia.
RUMAH SEPATU
Rumah sepatu ini merupakan salah satu rumah unik yang ada di Amerika Serikat. Rumah unik berbentuk sepatu boot ini terletak di Hallem, Pennsylvania. Rumah unik ini didirikan oleh Colonel Mahlon Nathaniel Haines pada tahun 1948. Rumah unik ini terinpirasi dari sepatu bot tua miliknya.
RUMAH UFO
Buat kamu penyuka tema petualangan antariksa, rumah unik satu ini bisa menjadi inspirasi. Desain rumah unik yang menyerupai bentuk kendaraan alien, UFO (Unidentified flying object). Rumah unik ini dibangun oleh Curtis King pada tahun 1973. Rumah yang dibangun dengan menghabiskan biaya 250 ribu dollar atau saat ini setara dengan Rp 3,3 miliar
RUMAH TOILET
Rumah unik yang terletak di kota Suwon, Korea Selatan ini memiliki bentuk yang mirip dengan closet duduk. Rumah unik yang berukuran 419 meter persegi ini terdiri dari 2 lantai dan mempunyai 2 kamar tidur, 2 ruang tamu dan berbagai ruang lainnya. Penggagas rumah unik bentuk toilet ini adalah mantan wali kota Suwon, Sim Jae-duck. Sepeninggalnya, rumah unik ini kini dialihfungsikan menjadi museum.